Home / Uncategorized

Amalan Sunnah Bulan pada Ramadhan, Nahdlatul Ulama Berikan Cara Tingkatkan Kualitas Ibadah

Tuesday, 12 March 2024 - 02:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumber Foto: IPNU Bojonegoro

Sumber Foto: IPNU Bojonegoro

Frensia.id – Dilansir dari laman NU Online, beberapa amalan sunnah pada bulan Ramadhan dijelaskan oleh ulama muda.

Amalan sunnah pada bulan Ramadhan ini dipaparkan langsung oleh Ustadz Muhammad Ulil Albab yang mengabdikan dirinya di Pesantren Mansajul Ulum, Kabupaten Pati, Provinsi Jawa Tengah.

Ustadz Muhammad, mengatakan bahwa beberapa amalan sunnah pada bulan Ramadhan ini dapat menunjang kualitas ibadah umat Islam.

Amalan sunnah pada bulan Ramadhan tersebut setidaknya ada tiga hal sederhana yang sangat mudah untuk dijalani.

Pertama yakni menyegerakan untuk berbuka puasa. Saat waktu maghrib telah tiba, Rasulullah menganjurkan untuk setiap Muslim yang berpuasa, untuk segera berbuka pada waktunya.

Kedua adalah mengakhirkan waktu sahur. Ustad Muhmmad sempat menukil keterangan Imam Ahmadn bin Hanbal yang terteera pada Musnad Imam Ahmad, yang berisikan anjuran untuk mengakhirkan sahur.

Terakhir adalah menjaga setiap ucapan. Meskipun hal ini sudah menjadi anjuran bagi semua orang dalam kehidupan sehari-hari, namun laku demikian lebih bernilai saat bulan Ramadhan. Karena menjaga ucapan adalah bagian dari usaha menahan diri. (*)

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Purbaya Fenomenal! Sentimen Publik Kebijakannya Diteliti Akademisi Universitas Malikushaleh
Viral Warga Jember Lintasi Area Pemakaman dengan Sepeda Motor
Polisi Jember Amankan Preman Gegara Buat Onar
Menyemai Semangat Pahlawan di Tanah Tani Nusantara
“Gus’e Menyapa” di Jombang Jember: Sosialisasikan Program Pemerintah hingga Perputaran Ekonomi Lokal
Bupati Fawait Ajak Petani Kumpul Pastikan Bantuan Pertanian Tak Salah Arah
IPM 2025: Situbondo Salip Jember, Torehan Prestasi di Bawah Kepemimpinan Mas Rio
Penjelasan Pertamina Soal Antrean Panjang Biosolar di SPBU Jember

Baca Lainnya

Sunday, 16 November 2025 - 23:55 WIB

Purbaya Fenomenal! Sentimen Publik Kebijakannya Diteliti Akademisi Universitas Malikushaleh

Sunday, 16 November 2025 - 23:05 WIB

Viral Warga Jember Lintasi Area Pemakaman dengan Sepeda Motor

Wednesday, 12 November 2025 - 14:59 WIB

Polisi Jember Amankan Preman Gegara Buat Onar

Monday, 10 November 2025 - 14:38 WIB

Menyemai Semangat Pahlawan di Tanah Tani Nusantara

Sunday, 9 November 2025 - 16:07 WIB

“Gus’e Menyapa” di Jombang Jember: Sosialisasikan Program Pemerintah hingga Perputaran Ekonomi Lokal

TERBARU

Warga Jember lintasi area pemakaman. (Sumber foto: tangkapan layar)

Educatia

Viral Warga Jember Lintasi Area Pemakaman dengan Sepeda Motor

Sunday, 16 Nov 2025 - 23:05 WIB

Polisi saat mengamankan prean yang diduga buat onar. (Sumber foto: istimewa)

Criminalia

Polisi Jember Amankan Preman Gegara Buat Onar

Wednesday, 12 Nov 2025 - 14:59 WIB

Mohammad HarisTaufiqur Rahman, S.H., M.H.
(Akademisi Fakultas Hukum Universitas Bondowoso & Reviewers Jurnal Iqtishaduna UIN Alauddin Makasar)

Opinia

Menyemai Semangat Pahlawan di Tanah Tani Nusantara

Monday, 10 Nov 2025 - 14:38 WIB