Home / Uncategorized

Bagi Kalian yang Menginginkan iPhone 11 dan iPhone 12, Ini Dia Perbandingan Harganya Dibulan Maret

Sunday, 10 March 2024 - 18:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumber foto: YouTube JaTekno!

Sumber foto: YouTube JaTekno!

Frensia.Id- iPhone 11 dan iPhone 12 memang masih banyak diinginkan oleh khalayak ramai. Keduanya masih dijual ditoko Apple resmi, seperti iBox dan digimap.

iPhone 11 dan iPhone 12 memang masih layak digunakan ditahun ini, hingga beberapa tahun ke depan.

Dari segi tampilan, iPhone 11 dan iPhone 12 sekilas nampak sama, apalagi di bagian model kameranya.

Hanya saja, desain iPhone 12 lebih mengotak jika dibandingkan dengan iPhone 11.

Spesifikasi dan harga iPhone 11

Dimensi iPhone 11 memiliki tinggi 150,9 mm dan lebar 75,7 mm, serta memiliki berat 194 gram.

HP ini mengusung layar Retina HD Cair, layar LCD multi-touch berukuran 6,1 inci (diagonal) dengan teknologi IPS.

iPhone 11 dibekali kamera belakang ganda, berkonfigurasi ultra Lebar dan lebar berukuran 12MP.

Sedangkan kamera depannya berkonfigurasi 12MP dengan
bukaan ƒ/2.2.

iPhone 11 masih diskon 26 persen di iBox Maret 2024, untuk penyimpanan 64 GB dijual seharga Rp 6.999.000.

Spesifikasi dan harga iPhone 12

iPhone 12 mengusung layar panel Super Retina XDR OLED berukuran 6.1 inci.

Resolusinya mencapai 2532 x 1170 piksel yang didukung HDR10 dan True Tone.

iPhone 12 ditenagai dengan chip A14 Bionic. Chip ini dikenal sebagai prosesor 6 inti yang sangat kuat.

iPhone 12 dibekali kamera ganda berkonfigurasi kamera utama 12 MP dan kamera ultra-lebar 12 MP.

Kamera depannya juga memiliki reolusi 12 MP.

iPhone 12 untuk penyimpanan 64 GB kini dijual dengan harga Rp 8.999.000.

Kemudian untuk iPhone 12 varian 128 GB dijual dengan harga Rp 9.999.000.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

“Gus’e Menyapa” di Jombang Jember: Sosialisasikan Program Pemerintah hingga Perputaran Ekonomi Lokal
Bupati Fawait Ajak Petani Kumpul Pastikan Bantuan Pertanian Tak Salah Arah
IPM 2025: Situbondo Salip Jember, Torehan Prestasi di Bawah Kepemimpinan Mas Rio
Penjelasan Pertamina Soal Antrean Panjang Biosolar di SPBU Jember
Cita Rasa Khas Kopi Lereng Gunung Raung, Petani Jember Harap Perhatian Pemerintah
Kejari Tahan Tersangka Dugaan Korupsi Sosraperda yang Sempat Mangkir dari Panggilan
Menarik! Dialog Lintas Agama UIN KHAS Jember Rekomendasikan Pengembangan Listrik Tenaga Sampah
Bedah Buku Dibanjiri Ratusan Ummat Antar Agama, UIN KHAS Siapkan Rekomendasi Penguatan Moderasi Eco-Theology

Baca Lainnya

Sunday, 9 November 2025 - 16:07 WIB

“Gus’e Menyapa” di Jombang Jember: Sosialisasikan Program Pemerintah hingga Perputaran Ekonomi Lokal

Sunday, 9 November 2025 - 16:02 WIB

Bupati Fawait Ajak Petani Kumpul Pastikan Bantuan Pertanian Tak Salah Arah

Saturday, 8 November 2025 - 18:48 WIB

IPM 2025: Situbondo Salip Jember, Torehan Prestasi di Bawah Kepemimpinan Mas Rio

Friday, 7 November 2025 - 15:16 WIB

Penjelasan Pertamina Soal Antrean Panjang Biosolar di SPBU Jember

Friday, 7 November 2025 - 13:33 WIB

Cita Rasa Khas Kopi Lereng Gunung Raung, Petani Jember Harap Perhatian Pemerintah

TERBARU