IMF Peringatkan Dampak Kebijakan Trump pada Suku Bunga Global

Senin, 13 Januari 2025 - 17:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

International Monetary Fund

International Monetary Fund

Frensia.id International Monetary Fund (IMF), lembaga keuangan internasional, mengungkapkan ancaman tarif dagang dari Presiden terpilih AS Donald Trump telah memicu kenaikan suku bunga jangka panjang secara global, serta mengguncang pasar dunia.

Meski belum resmi kembali ke Gedung Putih hingga nanti 20 Januari mendatang, kebijakan dagang Trump mulai menciptakan ketidakpastian yang berdampak luas pada perekonomian.

Managing Director di IMF Kristalina Georgieva menyebut situasi ini sangat tidak biasa karena terjadi penurunan suku bunga jangka pendek bersamaan dengan lonjakan biaya pinjaman jangka panjang.

Baca Juga :  Tentang Protes RUU TNI, Komentar Deddy Corbuzier Dianggap Keliru

Ia juga menyoroti risiko besar bagi pasar berkembang akibat kenaikan imbal hasil obligasi AS dan penguatan dolar yang memperberat biaya pinjaman mereka.

Sementara itu, Eropa bersiap menghadapi ancaman perang dagang baru dari kebijakan Trump. Industry Chief European Union (EU) Stephane Sejourne menyatakan siap mengambil langkah defensif maupun ofensif untuk melindungi industri mereka dari dampak tarif yang tidak adil.

Baca Juga :  Sebanyak 782 Ijazah Diantar ke Rumah Siswa Secara Gratis, Cabdin Jember: Tak Ada Lagi Penahanan Karena Tunggakan

IMF memperingatkan bahwa ketegangan dagang dapat mengurangi pertumbuhan ekonomi global hingga 0,5 persen. Di tengah perlambatan ekonomi pasca-pandemi, dampak ini dinilai akan memperburuk situasi, terutama bagi negara berpendapatan rendah dan pasar berkembang yang lebih rentan terhadap gejolak ekonomi.(*)

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

UM-PTKIN UIN KHAS Jember 2025, Siapkan Kuota 4.230 Mahasiswa Baru
Buku Nabiel A. Karim Hayaze’, Gambarkan Musik Gambus Sebagai Simfoni Perekat Bangsa
Kartini, Lentera Pendidikan Perempuan
Sebanyak 782 Ijazah Diantar ke Rumah Siswa Secara Gratis, Cabdin Jember: Tak Ada Lagi Penahanan Karena Tunggakan
Model Kurikulum Murray Print: Solusi Menggapai Pendidikan Progresif
Lima Jawaban Elegan Untuk Pertanyaan Sensitif Saat Lebaran
Pandangan Plato Mengenai Swasembada
Tentang Protes RUU TNI, Komentar Deddy Corbuzier Dianggap Keliru

Baca Lainnya

Rabu, 23 April 2025 - 18:30 WIB

Buku Nabiel A. Karim Hayaze’, Gambarkan Musik Gambus Sebagai Simfoni Perekat Bangsa

Selasa, 22 April 2025 - 12:47 WIB

Kartini, Lentera Pendidikan Perempuan

Selasa, 15 April 2025 - 21:54 WIB

Sebanyak 782 Ijazah Diantar ke Rumah Siswa Secara Gratis, Cabdin Jember: Tak Ada Lagi Penahanan Karena Tunggakan

Sabtu, 5 April 2025 - 17:32 WIB

Model Kurikulum Murray Print: Solusi Menggapai Pendidikan Progresif

Selasa, 1 April 2025 - 08:23 WIB

Lima Jawaban Elegan Untuk Pertanyaan Sensitif Saat Lebaran

TERBARU

Babi hutan liar saat sudah diburu warga (Sumber foto: istimewa)

Regionalia

Pasutri di Jember Diseruduk Babi Hutan Liar Saat Mandi

Jumat, 25 Apr 2025 - 17:19 WIB

Opinia

Fatayat NU, Geliat Perempuan dan Wajah Keadilan

Kamis, 24 Apr 2025 - 21:45 WIB