Primier League: Erik Ten Hag Nyatakan Timnya Belum Siap Hadapi Bournemouth

Sabtu, 13 April 2024 - 13:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar tangkapan layar akun Instagram utdsnaps

Gambar tangkapan layar akun Instagram utdsnaps

Frensia.Id- Pertandingan antara Manchester United vs Bournemouth akan berlangsung di Vitality Stadium pada Sabtu (13/4/2024).

Pelatih Manchester United, Erik Ten Hag nyatakan timnya belum siap untuk menghadapi Bournemouth. Ten Hag secara lugas menyatakan bahwa tim asuhannya sedang dilanda masalah mentalitas.

Telah diketahui bersama, bahwa The Red Devils belum menang dalam tiga laga terakhir dalam ajang itu. Tentunya, kondisi itu cukup mengganggu mentalitas tim asuhannya.

Ten Hag mengatakan timnya memang terus menyiapkan diri untuk laga tersebut. Ia nilai mentalitas Man United belum kembali sepenuhnya untuk laga nanti tetapi bukan menjadi masalah besar.

Kami secara mental belum siap untuk pertandingan itu,” kata ten Hag, dilansir oleh Frensia.Id dari laman Manchester United, Sabtu (13/4/2024).

Baca Juga :  Real Madrid Tumbangkan Real Sociedad, Final Copa del Rey Berpotensi El Clasico

Pelatih asal Belanda itu mengatakan kehilangan poin demi poin memang sangat merugikan timnya. Namun, Man United sebenarnya sudah berjuang untuk meraih kemenangan.

Baca Juga :  Barcelona Menggila! Raphinha dan Yamal Hancurkan Benfica

Erik Ten Hag menargetkan untuk membawa kemenangan di pertandingan ini.

“Yang paling penting adalah kami mendapatkannya, menempatkan diri kami di posisi menang. Kami harus membawa kemenangan,” pungkasnya.

Berdasarkan penelusuran Frensia.Id, Manchester United saat ini parkir di tangga keenam klasemen Liga Inggris 2023-2024 dengan nilai 49 dari 31 laga.

Selain ingin terus mendapat tiga poin, Man United membidik kemenangan guna membalas kekalahan telak 0-3 dari Bournemouth di pertemuan pertama.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Real Madrid Tumbangkan Real Sociedad, Final Copa del Rey Berpotensi El Clasico
Viral di Medsos Soal Pemain Persid yang Belum Digaji, Begini Tanggapan Sang Manager
Anfield Tak Lagi Angker, PSG Lolos ke Perempat Final Susul Bayern Munchen
Barcelona Menggila! Raphinha dan Yamal Hancurkan Benfica
Asyik! Masyarakat Jember Ngabuburit Sambil Joging di Kampus UNEJ
Madrid Hancurkan City, Lolos ke 16 Besar Liga Champions Berkat Hattrick Mbappe
Duel Sengit di Bernabeu: Real Madrid vs Manchester City, Siapa Melaju ke Perempat Final?
Real Madrid dan Atletico Kompak Imbang: Buka Peluang Barcelona Puncaki Klasemen LaLiga

Baca Lainnya

Rabu, 2 April 2025 - 06:38 WIB

Real Madrid Tumbangkan Real Sociedad, Final Copa del Rey Berpotensi El Clasico

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:00 WIB

Viral di Medsos Soal Pemain Persid yang Belum Digaji, Begini Tanggapan Sang Manager

Rabu, 12 Maret 2025 - 06:54 WIB

Anfield Tak Lagi Angker, PSG Lolos ke Perempat Final Susul Bayern Munchen

Rabu, 12 Maret 2025 - 06:04 WIB

Barcelona Menggila! Raphinha dan Yamal Hancurkan Benfica

Senin, 3 Maret 2025 - 19:18 WIB

Asyik! Masyarakat Jember Ngabuburit Sambil Joging di Kampus UNEJ

TERBARU

Don Quixote, Tokoh fiksi karangan Miguel De Cervantes

Kolomiah

Kita Adalah Don Quixote yang Terhijab

Jumat, 4 Apr 2025 - 13:02 WIB

Kolomiah

Lebaran yang Membumi

Rabu, 2 Apr 2025 - 23:14 WIB