Xavi Hernandez Akan Meninggalkan Barcelona di Akhir Musim, Adakah Peluang Untuk Bertahan?

Kamis, 29 Februari 2024 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar tangkapan layar akun Instagram xavi

Gambar tangkapan layar akun Instagram xavi

Frensia.Id- Xavi Hernandez telah menyatakan untuk meninggalkan Barcelona pada akhir musim ini. Padahal kontraknya masih sampai 2025.

Pria 44 tahun mengambil keputusan tersebut, di tengah performa Barcelona mengalami penurunan. Saat ini Frenkie de Jong dkk masih berada di peringkat tiga klasemen, tertinggal jauh dari rivalnya, yakni Real Madrid.

Sementara di Liga Champions, tim asal Catalan masih berjuang di 16 besar.

Baca Juga :  Duel Sengit di Bernabeu: Real Madrid vs Manchester City, Siapa Melaju ke Perempat Final?

Meskipun telah mengambil keputusan, apakah Xavi Hernandez memiliki peluang untuk berubah haluan?

Deco yang merupakan direktur olahraga klub, mengatakan bahwa Barcelona bisa saja akan membahasnya jika ada perubahan keputusan.

“Jika ada perubahan, saya tidak akan mengatakan kami tidak bisa mempertimbangkannya. Kami tidak menentangnya,” kata Deco, saat diwawancara Radio Catalunya.

“Ini bukan keputusan yang diambil oleh klub atau manajemen. Saat ini, tidak ada kemungkinan seperti itu. Kalau memang terjadi, ya akan kami bahas,” ujarnya.

Walaupun begitu, Barcelona saat ini juga dikaitkan dengan sejumlah pelatih yang digadang-gadang akan menggantikan Xavi Hernandez.

Baca Juga :  Anfield Tak Lagi Angker, PSG Lolos ke Perempat Final Susul Bayern Munchen

Nama-nama seperti Julian Nagelsmann, Hansi Flick, hingga Roberto De Zerbi dikaitkan akan pergi ke Camp Nou musim depan.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Megawati Ungkap Alasannya Gabung Petrokimia Gresik Setelah Tinggalkan Red Spark
Megawati Pulang ke Tanah Air, Tepis Alasan Kepulangan Karena Ibunya Sakit-Sakitan
Di Liga Champions UEFA, Menang Justru Lebih Melelahkan
Real Madrid: Sang Juara 15 UCL, Dipermalukan Arsenal!
Real Madrid Tumbangkan Real Sociedad, Final Copa del Rey Berpotensi El Clasico
Viral di Medsos Soal Pemain Persid yang Belum Digaji, Begini Tanggapan Sang Manager
Anfield Tak Lagi Angker, PSG Lolos ke Perempat Final Susul Bayern Munchen
Barcelona Menggila! Raphinha dan Yamal Hancurkan Benfica

Baca Lainnya

Jumat, 18 April 2025 - 12:39 WIB

Megawati Ungkap Alasannya Gabung Petrokimia Gresik Setelah Tinggalkan Red Spark

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Megawati Pulang ke Tanah Air, Tepis Alasan Kepulangan Karena Ibunya Sakit-Sakitan

Kamis, 10 April 2025 - 18:09 WIB

Di Liga Champions UEFA, Menang Justru Lebih Melelahkan

Rabu, 9 April 2025 - 08:56 WIB

Real Madrid: Sang Juara 15 UCL, Dipermalukan Arsenal!

Rabu, 2 April 2025 - 06:38 WIB

Real Madrid Tumbangkan Real Sociedad, Final Copa del Rey Berpotensi El Clasico

TERBARU

Opinia

Meluruskan Makna Kemanusiaan

Jumat, 18 Apr 2025 - 06:34 WIB

Kolomiah

Belajar dari Arsenal dan Real Madrid: Part II

Kamis, 17 Apr 2025 - 12:29 WIB

Gambar Camilan Viral! Kue Mancho, Ternyata Resepnya Sederhana (Sumber: Grafis Frensia)

Kulineria

Camilan Viral! Kue Mancho, Ternyata Resepnya Sederhana

Rabu, 16 Apr 2025 - 13:32 WIB