Mengenal Badan Hisab dan Rukyat, Berikut Latar Belakang dibentuknya

Sabtu, 2 Maret 2024 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Frensia.id – Badan Hisab dan Rukyat (BHR) merupakan lembaga pemerintah yang secara resmi berada di bawah kementrerian agama yang bertanggung jawab atas penentuan awal bulan Qomariyah.

Ihwal hisab dan rukyat dalam menentukan awal bulan Qamariyah yang dilakukan badan ini terutama pada bulan Ramadhan, Syawal, dan Dzulhijjah. Karena ketiga bulan tersebut berkaitan dengan hari besar umat Islam baik ibadah puasa, hari raya idhul fitri, dan idhul adha.

Dalam menentukan hari besar Islam dalam ketiga bulan Qomariyah tersebut, terkadang menemui beberapa perbedaan diantara organisasi masyarakat (ORMAS) Islam itu sendiri.

Baca Juga :  Doa, Takdir, dan Candaan Tuhan

Oleh karena itu Pemerintah berinisiasi mengadakan lembaga yang menjadi tempat musyawarah untuk mengakomodir beberapa ormas Islam yang ada di Indonesia.

Dibentuknya Badan Hisab dan Rukyat ini sebagaimana Keputusan Menteri Agama (KMA) nomor 76 tahun 1972. Dalam KMA tersebut yang menjadi ketua BHR adalah seorang pakar ilmu falak bernama Sa’adoeddin Jambek.

Adapun latar belakang dibentuknya Badan Hisab dan Rukyat pada tahun 1972 tersebut diantaranya.

Pertama, persoalan hisab dan rukyat setiap awal bulan Qomariyah merupakan masalah yang sangat penting. Urgensitas tersebut secara khusus dalam menentukan hari besar Islam.

Baca Juga :  Seru! Menjelang Buka Puasa Ramadan, Jalanan Padat Akibat Masyarakat War Takjil

Kedua, hari besar Islam sangat erat kaitannya dengan ibadah umat Islam. Selain itu, hari libur, hari kerja, dan hal lain tentang kebiasaan hidup berkaitan dengan hari besar Islam. Baik antar umat Islam itu sendiri maupun kehidupan antara umat Islam dan umat lain yang sebangsa dan setanah air.

Ketiga, penentuan hari besar melalui hisab dan rukyat dapat memelihara persatuan umat Islam dalam melaksanakan ibadah. Penentuan hari besar berkaitan pelaksanaan ibadah kaum muslim, misalnya penentuan awal Ramadan, Idul Fitri, Idul Adha, dan hari besar Islam lainnya.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Setelah Ramadhan, Apa Kabar Ibadah Kita?
Lima Jawaban Elegan Untuk Pertanyaan Sensitif Saat Lebaran
Dari Mustahik ke Miliarder Kecil, Riset Berikut Ungkap Rahasia Program Zakat di Malaysia yang Sukses Raih RM12.000 per Bulan
Manifesto Zakat: Cinta, Kemanusiaan, dan Keadilan
Mereguk Sahur, Meneguk Cahaya Ramadhan
Ramadhan dan Kita yang Sibuk Sendiri
Sekolah Tiga Bahasa Rukun Harapan Jember: Jodoh Perjuangan Gus Dur dengan Pendiri Yayasan
Bikin Haru, Jawaban Nyai Sinta Ketika Ditanya Tentang Kebiasaan Buka Puasa Gus Dur

Baca Lainnya

Rabu, 9 April 2025 - 07:16 WIB

Setelah Ramadhan, Apa Kabar Ibadah Kita?

Selasa, 1 April 2025 - 08:23 WIB

Lima Jawaban Elegan Untuk Pertanyaan Sensitif Saat Lebaran

Kamis, 27 Maret 2025 - 21:23 WIB

Dari Mustahik ke Miliarder Kecil, Riset Berikut Ungkap Rahasia Program Zakat di Malaysia yang Sukses Raih RM12.000 per Bulan

Selasa, 25 Maret 2025 - 15:26 WIB

Manifesto Zakat: Cinta, Kemanusiaan, dan Keadilan

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:52 WIB

Mereguk Sahur, Meneguk Cahaya Ramadhan

TERBARU

Babi hutan liar saat sudah diburu warga (Sumber foto: istimewa)

Regionalia

Pasutri di Jember Diseruduk Babi Hutan Liar Saat Mandi

Jumat, 25 Apr 2025 - 17:19 WIB