Dorong AI, Pendapatan Meta Melesat hingga 19%

Thursday, 31 October 2024 - 19:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meta Platform Inc, melaporkan pendapatan kuartal ketiga tahun ini naik hingga 19%

Meta Platform Inc, melaporkan pendapatan kuartal ketiga tahun ini naik hingga 19%

Frensia.id – Meta Platform Inc, induk perusahaan Facebook, melaporkan bahwa pendapatan kuartal ketiga tahun ini naik hingga 19% menjadi US$40,59 miliar. Pendapatan ini turut melampaui ekspektasi pelaku pasar modal.

Kenaikan pendapatan itu dipicu oleh bisnis Artificial Intelligence (AI) yang diluncurkan Meta di WhatsApp, Facebook dan Instagram. 

Baca Juga :  Harga Ikan di Jember Naik Jelang Malam Pergantian Tahun

Mark Zuckerberg bahkan menyebut jika kuartal ketiga ini didorong oleh kemajuan AI.

Walaupun AI Meta sukses, dilansir Trading View, saham Meta (META) turun 0,25% menjadi US$591 per lembar saham. 

Baca Juga :  Gubernur Khofifah Sebut Inseminasi Buatan yang Masif Kunci Swasembada Daging

Hal ini memicu kekhawatiran pasar karena Meta dinilai semakin fokus ke teknologi kecerdasan buatan.

Menjawab kekhawatiran itu, Meta menyatakan untuk mengejar target pendapatan di akhir kuartal tahun ini antara US$45 miliar sampai US$48 miliar.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Harga Ikan di Jember Naik Jelang Malam Pergantian Tahun
Satgas Pangan Jember Temukan Beras Berlabel Tempelan saat Sidak Jelang Nataru
Lewat Program Padat Karya dan Bansos, PTPN Dukung Pemerintah Tekan Angka Kemiskinan di Jember
Penjelasan PTPN 1 Regional 5 Soal KTP Pekerja Borongan Berstatus Karyawan BUMN
Gubernur Khofifah sebut Pasar Murah Bertorientasi pada Stabilisasi Harga Barang Kebutuhan Pokok
Gubernur Khofifah Sebut Inseminasi Buatan yang Masif Kunci Swasembada Daging
Temui Kelompok Tani Jember, Bupati Fawait Minta Masukan Soal Pertanian
Bupati Fawait Ajak Siswa Kencong Cegah Pernikahan Dini

Baca Lainnya

Wednesday, 31 December 2025 - 20:13 WIB

Harga Ikan di Jember Naik Jelang Malam Pergantian Tahun

Wednesday, 24 December 2025 - 10:41 WIB

Satgas Pangan Jember Temukan Beras Berlabel Tempelan saat Sidak Jelang Nataru

Friday, 12 December 2025 - 21:33 WIB

Lewat Program Padat Karya dan Bansos, PTPN Dukung Pemerintah Tekan Angka Kemiskinan di Jember

Friday, 12 December 2025 - 21:23 WIB

Penjelasan PTPN 1 Regional 5 Soal KTP Pekerja Borongan Berstatus Karyawan BUMN

Monday, 24 November 2025 - 18:10 WIB

Gubernur Khofifah sebut Pasar Murah Bertorientasi pada Stabilisasi Harga Barang Kebutuhan Pokok

TERBARU

Foto: Tangkapan Layar dari Media Sosial.

News

Perempuan di Jember Tewas Tertemper Kereta Api

Friday, 9 Jan 2026 - 19:40 WIB

Foto Betrand Russel (Sumber: Arif)

Kolomiah

Ketika Usaha Mengkhianati Hasil

Wednesday, 7 Jan 2026 - 22:18 WIB