Marc Marquez Hengkang, Honda Sempat Bingung Mencari Penggantinya?

Tuesday, 23 January 2024 - 15:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Frensia.Id/23/01/2024. “The Baby Alien” Marc Marquez menciptakan kombinasi maut bersama Honda. Pabrikan jepang ini mendominasi gelar juara di era MotoGP modern. Bahkan saking perkasanya Honda bersama Marquez, mereka meraih empat gelar MotoGP secara berturut-turut, dari musim 2016, 2017, 2018, dan 2019.

Tak ayal mereka pun merasa jemawa dan berada di atas angin. Para pesaingnya pun tak akan mampu mengejarnya. Namun sikap sombong itu malah menjadi petaka, kini Honda terpuruk.

Baca Juga :  Sempat Ada Ketegangan, Garuda Kalah Tipis 2-3 dari Arab Saudi

Telah diketahui bersama, bahwa dua pembalap Honda, Joan Mir dan Marc Marquez terlempar dari zona 10 besar klasemen akhir MotoGP 2023. Di klasemen konstruktor, Repsol Honda juga berada pada urutan terbawah.

Honda Racing Corporation (HRC) mendapat hadiah konsesi setelah hasil buruk yang dialaminya pada MotoGP 2023. Dalam aturan tersebut, pabrikan asal Jepang akan mendapat keuntungan teknis, terutama dalam bidang pengujian dan pengembangan.

Baca Juga :  Lagi! Al Buraikan Buat Indonesia Keok 1-3 Ke Arab Saudi

Marquez rider andalan Honda hengkang ke Ducati. Keputusan Marquez ke Greni racing menyisakan kekosongan bagi salah satu tim papan atas MotoGP. Lalu siapa yang akan mengisi kekosongan kursi tersebut? Penantian para penggemar MotoGP akhirnya terjawab. Tim Repsol Honda secara resmi mengumumkan seorang rider Italia bernama Luca Marini sebagai pengganti Marc Marquez.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

​Setelah 5 Kali Kalah di El Clasico! Akhirnya, Real Madrid Menang
Perbasi Jatim Salurkan Ring Basket ke SDN Dabasah 1 Bondowoso, Ungkit Potensi Pembinaan Usia Dini
Fokus Infrastruktur, Ketua Perbasi Jatim Grace Evi Ekawati Prioritaskan Perbaikan Lapangan dan Ring Basket
Bina Pebasket Muda, Ketua Perbasi Jatim Sukses Gelar Piala Mama Evi Hingga ke Yogyakarta
Peduli Infrastruktur Lapangan Basket, Ketua Perbasi Jatim Bagikan Ring di Kediri
Ketua Perbasi Jatim Serahkan Satu Ring Basket untuk Lapangan Serba Guna Probolinggo
Ketua Perbasi Jatim Sumbang Ring Basket ke Ponpes di Sidoarjo
Ketua Perbasi Jatim Serahkan Satu Ring Basket untuk Probolinggo, Upaya Tekan Kenakalan Remaja

Baca Lainnya

Monday, 27 October 2025 - 09:30 WIB

​Setelah 5 Kali Kalah di El Clasico! Akhirnya, Real Madrid Menang

Tuesday, 21 October 2025 - 15:51 WIB

Perbasi Jatim Salurkan Ring Basket ke SDN Dabasah 1 Bondowoso, Ungkit Potensi Pembinaan Usia Dini

Tuesday, 21 October 2025 - 10:33 WIB

Fokus Infrastruktur, Ketua Perbasi Jatim Grace Evi Ekawati Prioritaskan Perbaikan Lapangan dan Ring Basket

Monday, 20 October 2025 - 11:29 WIB

Bina Pebasket Muda, Ketua Perbasi Jatim Sukses Gelar Piala Mama Evi Hingga ke Yogyakarta

Saturday, 18 October 2025 - 14:16 WIB

Peduli Infrastruktur Lapangan Basket, Ketua Perbasi Jatim Bagikan Ring di Kediri

TERBARU