Home / Uncategorized

Riset Membuktikan: Spiritualitas Anak Anda Baik, Katika Berpuasa

Tuesday, 5 March 2024 - 17:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi, Sumber; Pixels @Jalal Ahmed

Ilustrasi, Sumber; Pixels @Jalal Ahmed

Frensia.id- Bulan Puasa hampir tiba. Berpuasa bagi setiap orang yang telah mencapai aqil dan baligh. Bagi anak-anak yang belum sampai usai cukup, tidak diwajibkan. Tapi ternyata ada riset yang menjelaskan tentang manfaat puasa bagi spiritual anak.

Hal demikian sebagaimana dijelaskan oleh Agus Ali dan rekan-rekannya dalam riset yang berjudul “Kecerdasan Spiritual Santri Melalui Puasa Studi Kasus pada Santri pondok pesantren Ummul Quro Al-Islami Leuwiliang Bogor Puasa Ramadhan”. Riset ini diterbitkan dalam Reslaj:Jurnal Sosial Pendidikan Agama Laa Roiba pada tahun 2021.

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi kecerdasan spiritual siswa dalam melakukan puasa di bulan Ramadhan. Sumber datanya adalah sejumlah siswa atau santri Pondok Pesantren Ummul Quro Al-Islami.

Temuannya menunjukkan santri yang menjalani puasa Ramadhan berbeda dibandingkan dengan bulan-bulan sebelumnya. Mereka menunjukkan peningkatan semangat dalam membaca Al-Qur’an, intensitas sholat berjamaah, keterlibatan dalam sholat tahajjud dan bahkan sikap kedermawanan.

Bahkan para peneliti juga mengungkap kesabaran dalam menunggu azan Maghrib dan kesadaran akan pengawasan Allah, telah membentuk spiritualitas yang baik. Mereka terdorong menjadi lebih jujur pada diri sendiri.

Secara garis besar penelitian ini menjelaskan beberapa dampak puasa bagi anak sebagaimana berikut ini,

  1. Peningkatan derajat ketakwaan
  2. Penguatan iman
  3. Latihan keikhlasan
  4. Pemberian ketenangan hati
  5. Latihan kesadaran akan kehadiran Allah
  6. Pembentukan kesabaran
  7. Pengembangan sifat sosial seperti empati dan jiwa besar
  8. Peningkatan kejujuran

Dengan demikian, temuan riset di atas telah menegaskan bahwa nilai-nilai positif dan kecerdasan spiritual ditemukan dalam pengalaman puasa Ramadhan pada anak.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Komisi B DPRD Jember Tunda Rapat dengan DTPHP Gegara Plt Kepala Dinas Tidak Hadir
Kantin UIN KHAS Jember Diteliti, Ini Rekomendasi Jitu agar Lebih Profesional
Musim Hujan, Tebing Rawan Longsor Ancam Madrasah di Silo
FTIK Championship UIN KHAS Resmi Ditutup, Dekan Dorong Peningkatan Kualitas Pembinaan Kemahasiswaan
Pengembangan Perumahan di Jember Bikin Saluran Irigasi Pertanian Tertutup
Purbaya Fenomenal! Sentimen Publik Kebijakannya Diteliti Akademisi Universitas Malikushaleh
Viral Warga Jember Lintasi Area Pemakaman dengan Sepeda Motor
Polisi Jember Amankan Preman Gegara Buat Onar

Baca Lainnya

Thursday, 20 November 2025 - 23:25 WIB

Komisi B DPRD Jember Tunda Rapat dengan DTPHP Gegara Plt Kepala Dinas Tidak Hadir

Wednesday, 19 November 2025 - 16:23 WIB

Kantin UIN KHAS Jember Diteliti, Ini Rekomendasi Jitu agar Lebih Profesional

Tuesday, 18 November 2025 - 17:59 WIB

Musim Hujan, Tebing Rawan Longsor Ancam Madrasah di Silo

Tuesday, 18 November 2025 - 15:01 WIB

FTIK Championship UIN KHAS Resmi Ditutup, Dekan Dorong Peningkatan Kualitas Pembinaan Kemahasiswaan

Tuesday, 18 November 2025 - 10:22 WIB

Pengembangan Perumahan di Jember Bikin Saluran Irigasi Pertanian Tertutup

TERBARU

Tebing rawan longsor di depan MI di Silo Jember (Sumber foto: Tangkapan layar)

Educatia

Musim Hujan, Tebing Rawan Longsor Ancam Madrasah di Silo

Tuesday, 18 Nov 2025 - 17:59 WIB