Naas! Istri Jadi TKW di Malaysia, Pria Jember Ditinggal Nikah

Selasa, 4 Maret 2025 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Naas! Istri Jadi TKW di Malaysia, Pria Jember Ditinggal Nikah (Sumber foto: Istimewa)

Naas! Istri Jadi TKW di Malaysia, Pria Jember Ditinggal Nikah (Sumber foto: Istimewa)

Frensia.Id- Fitria (29), istri dari M.Rosi Nawawi (34) warga Dusun Curah Damar, Desa Sidomulyo, Kecamatan Silo, Jember memutuskan untuk menjadi Tenaga Kerja Wanita (TKW) di Malaysia dikarenakan keluarganya terlilit hutang. Sementara, Rosi yang merupakan suaminya setiap hari mengurus anaknya.

“Kami disini tinggal bertiga sama anak, dan tahun 2023 istri berangkat ke Malaysia karena terlilit hutang. Akhirnya dia berangkat ke Malaysia,” kata Rosi, Selasa (04/03/2025).

Lebih lanjut kata Rosi, selama Fitria bekerja di Malaysia, sang istri semoat mengirimkan uang secara berkala, dari 5 juta, 16 juta, 8 juta untuk bayar hutang hingga hutangnya lunas. Bahkan juga sering komunikasi via telepon.

“Selain ngirim uang, dulu juga sering komunikasi lewat telepon. Sama saya, sama anak kita,” ujarnya.

Kata Rosi, beberapa hari yang lalu ia kemudian mendapatkan kabar dari saudaranya jika sang istri sudah bersama pria lain di Malaysia. Hal itu dibuktikan dengan foto hingga unggahan di media sosial TikTok.

“Saya langsung menghubungi istri saya yang ada di Malaysia dan ia mengaku telah bersuami dengan pria asal Probolinggo,” ucapnya.

Rosi mengaku, saat ditelepon, istrinya meminta agar ia mengajukan gugatan cerai ke Pengadilan Agama. Bahkan, Fitria meminta Rosi untuk melihat suami barunya di akun TikToknya.

“Dia nyuruh saya lihat TikToknya, kalau sakit hari silahkan ngurusi surat cerai katanya,” paparnya.

Dengan adanya kejadian ini, Rosi hanya bisa pasrah dan akan merawat anaknya yang masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD) hingga dewasa.

“Anak saya sudah tahu, bahkan nyuruh saya agar tidak lagi respect ke ibunya,” tandasnya.

Baca Juga :  Polres Jember Amankan Pelaku Penyimpangan Pendistribusian Pupuk Bersubsidi, 1 Truk dan 3 Tin Pupuk Disita, Pelaku Ditangkap Tapi Tak Ditahan
Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Diduga Mempunyai Masalah Keluarga, Pria Paruh Baya di Jember Nekat Bunuh Diri
Pasutri di Jember Diseruduk Babi Hutan Liar Saat Mandi
Geram Tak Ada Itikad Baik dari Pelaku, Korban Dugaan Pelecehan Seksual di Jember Lapor Polisi
Pernah Terjadi Laka Hingga Menyebabkan Sopir Tewas, KAI Pasang Portal Atas di JPL 162 Jember
Tepati Janji, Gus Fawait Mulai Kebut Perbaikan Jalan di Jember
Pemkab Jember Bakal Hidupkan Kembali Bandara Notohadinegoro yang Mati Suri
Perempuan di Jember Mengaku Jadi Korban Begal Hingga Viral di Media Sosial, Begini Kronologi Lengkapnya
Megawati Ungkap Alasannya Gabung Petrokimia Gresik Setelah Tinggalkan Red Spark

Baca Lainnya

Jumat, 25 April 2025 - 17:27 WIB

Diduga Mempunyai Masalah Keluarga, Pria Paruh Baya di Jember Nekat Bunuh Diri

Jumat, 25 April 2025 - 17:19 WIB

Pasutri di Jember Diseruduk Babi Hutan Liar Saat Mandi

Selasa, 22 April 2025 - 17:49 WIB

Geram Tak Ada Itikad Baik dari Pelaku, Korban Dugaan Pelecehan Seksual di Jember Lapor Polisi

Selasa, 22 April 2025 - 13:17 WIB

Pernah Terjadi Laka Hingga Menyebabkan Sopir Tewas, KAI Pasang Portal Atas di JPL 162 Jember

Senin, 21 April 2025 - 22:30 WIB

Tepati Janji, Gus Fawait Mulai Kebut Perbaikan Jalan di Jember

TERBARU

Babi hutan liar saat sudah diburu warga (Sumber foto: istimewa)

Regionalia

Pasutri di Jember Diseruduk Babi Hutan Liar Saat Mandi

Jumat, 25 Apr 2025 - 17:19 WIB

Opinia

Fatayat NU, Geliat Perempuan dan Wajah Keadilan

Kamis, 24 Apr 2025 - 21:45 WIB