Hastag Sebut Probowo-Gibran Korban Fitnah dan Hoax, Trending Di Malam Menjelang Pemilihan

Wednesday, 14 February 2024 - 02:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan Layar Trending X

Tangkapan Layar Trending X

Frensia.id- Tiba-tiba di malam terakhir Hari Tenang Pemilu 2024, “#02korbanfitnahdanhoaxtrending di Media sosial X. Tampak semua postingan mengarah pada pembelaan pada pasangan 02, Prabowo-Gibran.

Tampaknya hastag itu diviralkan berawal dari viralnya pernyataan Connie Rahakundini Bakrie. Pengakuan pengamat militer dan pertahaan tersebut tentang tawaran mobil dan pemberian contekan pada Prabowo, membuat Rosan Roeslani, Ketua Tim Kampanye Nasional Pasangan 02 angkat bicara.

Perdebatan kedua pihak demikian yang sepertinya memancing hastag pembelaan pada Pasangan 02 muncul. Hal ini terbukti dari banyak postingan yang memuat ulang informasi tersebut.

Baca Juga :  Sapa Masyarakat, Bupati Ajak Warga Panti Jember Jalan Sehat-Sosialisasikan Program Kesehatan

Misalnya akun bernama @zxvara_hd. Ia memosting video yang berisi seluruh bantan Rosan pada Conie. Dalam keterangan videonya, ia menulis, “ini kayanya udah pasti 02 menang satu putaran, banyak fitnah dan hoax ditujukan untuk 02”.

Selain itu, hastag demikian juga dipakai dalam beberapa postingan potongan video dari berita Kompas TV. Video itu memperlihatkan pejabat kementerian pertahanan akan mengambil jalur hukum untuk fitnah terkait dengan kontrak PT TMI yang juga disinggung oleh Connie. 

Baca Juga :  Merasa Dipermainkan! PBNU Desak KPK Segera Tetapkan Tersangka Korupsi Haji

Pemiliki akun @vierpzl adalah salah satunya yang memosting video tersebut. Ia menambahkan keteranganya dengan menuliskan, “biasanya yang menang tuh yang sering kena fitnah tau, aku yakin sih orang baik akan selalu menang ya”.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Kejari Tahan Tersangka Dugaan Korupsi Sosraperda yang Sempat Mangkir dari Panggilan
Sapa Masyarakat, Bupati Ajak Warga Panti Jember Jalan Sehat-Sosialisasikan Program Kesehatan
PKB Jember Gelar Pendidikan Kader Loyalis, Perkuat Loyalitas Generasi Muda Partai
DPRD akan Panggil 3 RSD Terkait Tunggakan Utang Ratusan M Buntut Program J-Keren
Pemkab Jember Warisi Utang Rp 214 M Program J-Keren, Bupati Fawait Cari Solusi
Bupati Fawait Berikan Bonus ke Atlet Jember, Jadi yang Terbesar di Jatim
Gus Rivqy Instruksikan Panji Bangsa Proaktif Data Pesantren Rawan Bangunan
Inventarisir Masalah Daerah, PKB Jember Serap Aspirasi dengan Tokoh Masyarakat

Baca Lainnya

Wednesday, 29 October 2025 - 21:08 WIB

Kejari Tahan Tersangka Dugaan Korupsi Sosraperda yang Sempat Mangkir dari Panggilan

Sunday, 26 October 2025 - 11:39 WIB

Sapa Masyarakat, Bupati Ajak Warga Panti Jember Jalan Sehat-Sosialisasikan Program Kesehatan

Saturday, 25 October 2025 - 12:32 WIB

PKB Jember Gelar Pendidikan Kader Loyalis, Perkuat Loyalitas Generasi Muda Partai

Thursday, 23 October 2025 - 17:24 WIB

DPRD akan Panggil 3 RSD Terkait Tunggakan Utang Ratusan M Buntut Program J-Keren

Tuesday, 21 October 2025 - 16:35 WIB

Pemkab Jember Warisi Utang Rp 214 M Program J-Keren, Bupati Fawait Cari Solusi

TERBARU