Hasil Poling Cawapres Pasca Debat Ke Empat

Monday, 22 January 2024 - 22:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Frensia.Id/22/01/2024. Banyak survey atau hasil poling yang bertebaran di beberapa media pasca debat keempat. Hasil cukup variatif. Ada yang menunjukan keunggulan di pihak Gibran dan ada pula yang di Mahfud MD.

Adapun yang menyatakan Mahfud MD Unggul dari lawan-lawannya saat debat, adalah hasil poling Inews TV, RCTI dan Sindonews. Hasil ini didapatkan dari metode digital kepada penonton debat.

Baca Juga :  Pemkab Jember Warisi Utang Rp 214 M Program J-Keren, Bupati Fawait Cari Solusi

Berdasarkan rilis yang dipublis dalam Inews Officail Youtube, Mahfud mendapatkan 54%. Disusul oleh Cak Imin sebanyak 24%. Sedangkan Gibran dalam survei ini, hanya mendapatkan 22%.

Walaupun demikian, ada hasil survey yang memperlihat elektabilitas Prabowo-Gibran tetap paling unggul. Misalnya, hasil survey yang publis oleh Akun Instagram @ala_NU.

Baca Juga :  DPRD akan Panggil 3 RSD Terkait Tunggakan Utang Ratusan M Buntut Program J-Keren

Hasil surveynya menunjukkan Prabowo-Gibran mendapatkan 52%. Disusul Anis-Muhaimin yang mendapat 23%. Yang paling malah tetap Ganjar-Mahfud, Pasangan 03. Elektabilitasnya terlihat hanya 17%.

Follow WhatsApp Channel frensia.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Baca Lainnya

Komisi B DPRD Jember Tunda Rapat dengan DTPHP Gegara Plt Kepala Dinas Tidak Hadir
Purbaya Fenomenal! Sentimen Publik Kebijakannya Diteliti Akademisi Universitas Malikushaleh
Kejari Tahan Tersangka Dugaan Korupsi Sosraperda yang Sempat Mangkir dari Panggilan
Sapa Masyarakat, Bupati Ajak Warga Panti Jember Jalan Sehat-Sosialisasikan Program Kesehatan
PKB Jember Gelar Pendidikan Kader Loyalis, Perkuat Loyalitas Generasi Muda Partai
DPRD akan Panggil 3 RSD Terkait Tunggakan Utang Ratusan M Buntut Program J-Keren
Pemkab Jember Warisi Utang Rp 214 M Program J-Keren, Bupati Fawait Cari Solusi
Bupati Fawait Berikan Bonus ke Atlet Jember, Jadi yang Terbesar di Jatim

Baca Lainnya

Thursday, 20 November 2025 - 23:25 WIB

Komisi B DPRD Jember Tunda Rapat dengan DTPHP Gegara Plt Kepala Dinas Tidak Hadir

Sunday, 16 November 2025 - 23:55 WIB

Purbaya Fenomenal! Sentimen Publik Kebijakannya Diteliti Akademisi Universitas Malikushaleh

Wednesday, 29 October 2025 - 21:08 WIB

Kejari Tahan Tersangka Dugaan Korupsi Sosraperda yang Sempat Mangkir dari Panggilan

Sunday, 26 October 2025 - 11:39 WIB

Sapa Masyarakat, Bupati Ajak Warga Panti Jember Jalan Sehat-Sosialisasikan Program Kesehatan

Saturday, 25 October 2025 - 12:32 WIB

PKB Jember Gelar Pendidikan Kader Loyalis, Perkuat Loyalitas Generasi Muda Partai

TERBARU

Tebing rawan longsor di depan MI di Silo Jember (Sumber foto: Tangkapan layar)

Educatia

Musim Hujan, Tebing Rawan Longsor Ancam Madrasah di Silo

Tuesday, 18 Nov 2025 - 17:59 WIB